Sistem Sekolah
Akses cepat layanan digital SMK MudaMu
Tentang Sekolah
Sambutan Kepala Sekolah
Assalamu’alaikum warahmatullohi wabarokatuh
Segala puji dan syukur kita tujukan kepada Alloh SWT yang telah memberikan nikmat iman Islam dan rahmat kepada seluruh makhluknya. Sholawat dan salam kita haturkan kepada junjungan kita nabiyulloh khotamilanbiya Muhammad SAW. Semoga kita mendapatkan syafa’atnya di yaumil qiyamah. Amin.
SMK MUHAMMADIYAH 2 MUNTILAN sebagai sekolah swasta yang berdiri sejak tahun 1998 untuk memenuhi kebutuhan pendidikan tingkat menengah kejuruan, Seiring dengan berjalannya waktu, SMK MUHAMMADIYAH 2 MUNTILAN terus menyempurnakan diri sebagai sekolah yang bermutu, dengan memenuhi sarana prasarana dan layanan pendidikan berdasarkan pada Badan Standar Nasional Pendidikan.
Dalam perkembangannya, SMK MUHAMMADIYAH 2 MUNTILAN,
Untuk menghadapi era digital, sekolah mengembangkan kegiatan pembelajaran berbasis internet. Harapannya peserta didik mampu terlayani baik secara offline sistem tradisional maupun online sistem digital. Dalam mengembangkan bakat peserta didik, SMK MUHAMMADIYAH 2 MUNTILAN
Semoga Alloh SWT selalu memberikan pertolongan dan keberkahan kepada kita untuk menyiapkan generasi Indonesia yang religius dan menjadi pemimpin dimasa depan.
Wassalamu’alaikum warahmatullohi wabarokatuh
Visi
- Visi : Mewujudkan generasi muslim yang berakhlakul karimah, berprestasi dan berdaya saing
Misi
- MISI : -Melaksanakan kegiatan pembelajaran yang bercirikan iman dan takwa serta menekankan pada akhlakul karimah. -Meningkatkan prestasi akademik dan non akademik
Sambutan Kepala Sekolah
Sambutan Kepala SekolahAssalamu’alaikum warahmatullohi wabarokatuhSegala puji dan syukur kita tujukan kepada Alloh SWT yang telah memberikan nikmat iman Islam dan rahmat kepada seluruh makhluknya. Sholawat dan salam kita haturkan kepada junjungan kita nabiyulloh khotamilanbiya Muhammad SAW. Semoga...
Selengkapnya →- Bapak Untung Supriadi S. pd
Jurusan Kami
28
Tenaga Pendidik
437
Siswa Saat Ini
1749
Siswa Telah Lulus
10
Ektrakurikuler
Keunggulan Sekolah
Guru & Tenaga Pengajar
Dini Febianti
Matematika
Herini Widiyaningsih, S.Pd
Konsentrasi Keahlian TJKT
Sarah Nisalia
Konsentrasi Keahlian TJKT
Rahayu Ichad Sholichad, S.Kom
Konsentrasi Keahlian TJKT
Luqman Toro, S.Pd
Pendidikan Agama Islam
Sri Hidayati, S.Kom
Dasar-Dasar Kejuruan TJKT
Dwi Susilowati, S.Pd
Konsentrasi Keahlian MPLB
Setyo Hendrawati S. Pd
Konsentrasi Keahlian MPLBJadwal Pelajaran
SMK Muhammadiyah 2 Muntilan - Tahun Ajaran SEMESTER GENAP 2025/2026
JADWAL PELAJARAN SEMESTER GENAP 2025/2026
| NO | HARI | JAM | KELAS | ||||||||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| X MPLB 1 | X MPLB 2 | X TJKT 1 | X TJKT 2 | X TJKT 3 | X TJKT 4 AKL | XI MPLB 1 | XI MPLB 2 | XI TJKT 1 | XI TJKT 2 | XI TJKT 3 | XII MPLB 1 | XII MPLB 2 | XII TJKT 1 | XII TJKT 2 | |||
Kalender Akademik
Kalender Kegiatan
Agenda Sekolah
Jadwal kegiatan dan acara penting sekolah
Memuat agenda...
Prestasi Siswa
Kami bangga dengan pencapaian luar biasa siswa-siswa kami di berbagai bidang akademik dan non-akademik
Prestasi Siswa
SELAMAT & SUKSES ATAS DIRAIHNYA PENGHARGAAN DALAM KEJUARAAN PENCAK SILAT KOMISARIAT AKMIL CHAMPIONSH...
Lihat Detail
Juara Favorit
Juara Favorit Lomba Duta Anti Bullying SMA/SMK Se Kedu Milad 61 Universitas Muhammadiyah PurworejoA...
Lihat Detail
Juara 2 Kelas B Remaja
Selamat & Sukses atas diraihnya JUARA 2 B REMAJA KEJUARAAN PENCAK SILAT KABUPATEN MAGELANG TAHUN 202...
Lihat DetailEkstrakurikuler
E-sport
🎮 11. E-SportEkstra ini menjadi wadah bagi siswa yang memiliki minat di bidang game digital kompeti...
Peleton inti (TONTI)
🚩 10. Peleton Inti (Tonti)Peleton Inti melatih kedisiplinan dan ketegasan siswa.Mereka menjadi bari...
Badminton
🏸 8. BadmintonKegiatan badminton menumbuhkan semangat olahraga dan ketangkasan.Siswa dilatih teknik...
Testimoni Alumni
Berita & Kegiatan
Laporan Rekapitulasi Realisasi Penggunaan Dana BOS...
Berikut Laporan Rekapitulasi Realisasi Penggunaan Dana BOS Reguler Tahap 2...
Laporan Rekapitulasi Realisasi Penggunaan Dana BOS...
berikut Laporan Rekapitulasi Realisasi Penggunaan Dana BOS Reguler Tahap 2...
Back to School, SMK Muhammadiyah 2 Muntilan Awali...
MAGELANG – SMK Muhammadiyah 2 Muntilan kembali melaksanakan kegiatan pembelajara...
Lokasi SMK Muhammadiyah 2 Muntilan
Kunjungi lokasi sekolah kami di Google Maps berikut: